
TEGAS.CO., SULAWESI TENGGARA – Lansia merupakan salah satu orang yang rentan terinfeksi virus corona.
Saat ini saja kematian paling banyak terjadi pada penderita yang terdampak Covid-19 berusia 70 ke atas.
Oleh karena itu lansia harus diberi perhatian lebih terkait bahaya dari penyebaran Covid-19 ini.
“Jadi, mari mi semua kita yang masih muda-muda ini kita jaga mi nenek, kakek, opa, omanya kita,”saran GTC Pemprov Sultra, Sabtu (4/4/2020). Katanya, Sama, yang terpenting jaga diri juga dan tetap #dirumaja
#lansia
#lansiabebascovid19
#satgascovid19
#satgascovid19Sultra
#kendari
#sultraberantascorona
REDAKSI