Polres Baubau Berhasil Ungkap Pelaku Cabul

Aroma kejanggalan tercium pihak kepolisian setelah warga dibuat geger karena pelajar tersebut melahirkan tanpa ada pernikahan dan suami.

Awalnya kasus itu ditangani Polsek Lea-lea yang kemudian melakukan interogasi terhadap korban (pelajar, red) setelah menerima aduan masyarakat setempat, namun gadis tersebut tetap bungkam.

Iklan ARS

Bahkan saat dilakukan penyidikan dan pengungkapan kasus, korban seringkali jatuh pingsan hingga harus didampingi psikiater dari Unit UPTD PPA Kota Baubau.

Ibu korban bahkan tak tahu menahu anaknya mengandung selama sembilan bulan dan diapun shock saat anaknya mengeluh sakit dan melahirkan di kamar mandi.

Komentar