Asrun-Hugua Menang di Konsel, Berikut Hasilnya Tiap Kecamatan

tegas.co., KONSEL, SULTRA – Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Konawe Selatan (Konsel) Sulawesi Tenggara (Sultra) telah menetapkan perolehan suara pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Sultra periode 2018 -2023. Kemarin, bertempat di Wonua Monapa Hotel Resort, Kamis, (5/6/2018).

Melalui rapat pleno terbuka, KPUD Konsel melakukan rekapitulasi hasil perhitungan suara dengan menetapkan pasangan nomor urut 1 (Ali Mazi – Lukman Abunawas) memperoleh suara 40. 689 suara, nomor urut 2 (Asrun – Hugua) memperoleh suara 51. 321 suara, dan nomor urut 3 (Rusda Mahmud – Safei Kahar) memperoleh suara 34. 246 suara.

Dengan begitu pasangan nomor urut 2 (Asrun – Hugua) merajai perolehan suara dengan mengantongi suara 51. 321 suara, disusul nomor urut 1 (Ali Mazi – Lukman Abunawas) dan nomor urut 3 (Rusda Mahmud – Safei Kahar).

Berikut hasil rekapitulasi perolehan suara tingkat kecamatan yang tersebar di 22 kecamatan se Konsel:

Kecamatan Andoolo

  1. 2. 195
  2. 3. 945
  3. 2. 216

Kecamatan Angata

  1. 1. 608
  2. 3. 602
  3. 1. 730

Kecamatan Baito

  1. 841
  2. 2. 257
  3. 280

Kecamatan Basala

  1. 905
  2. 1. 099
  3. 1. 643

Kecamatan Benua

  1. 773
  2. 1. 917
  3. 1. 351

Baca juga

https://tegas.co/tonton-live-dan-cuplikan-piala-dunia-2018-lengkap/

Kecamatan Buke

  1. 1. 821
  2. 2. 847
  3. 1. 735

Kecamatan Kolono

  1. 2. 575
  2. 3. 089
  3. 1. 381

Kecamatan Konda

  1. 4. 009
  2. 2. 076
  3. 1. 676

Kecamatan Laeya

  1. 2. 726
  2. 3. 451
  3. 2. 328

Kecamatan Lainea

  1. 1. 282
  2. 1. 801
  3. 1. 259

Kecamatan Lalembuu

  1. 2. 123
  2. 2. 529
  3. 3. 498

Kecamatan Landono

  1. 2. 136
  2. 3. 191
  3. 956

Kecamatan Laonti

  1. 2. 136
  2. 1. 546
  3. 816

Kecamatan Moramo

  1. 3. 146
  2. 1. 476
  3. 1. 991

Kecamatan Moramo Utara

  1. 1. 298
  2. 1. 441
  3. 739

Kecamatan Mowila

  1. 1. 452
  2. 3. 209
  3. 1. 737

Kecamatan Palangga

  1. 2. 104
  2. 2. 493
  3. 1. 061

Baca juga

https://tegas.co/seorang-mahasiswa-asal-baubau-di-kendari-tertimpa-tanggul-tewas-di-kamar-kosnya/

Kecamatan Palangga selatan

  1. 972
  2. 829
  3. 998

Kecamatan Ranomeeto

  1. 2. 881
  2. 1. 573
  3. 1. 601

Kecamatan Ranomeeto Barat

  1. 1. 079
  2. 1. 554
  3. 844

Kecamatan Tinanggea

  1. 1. 801
  2. 4. 019
  3. 4. 055

Kecamatan Wolasi

  1. 820
  2. 1. 376
  3. 360

Ketua KPUD Konsel, Aliudin didampingi kedua komisioner lainnya, Asriani dan Budiman sebelum menutup rapat pleno mengatakan, sejauh ini rekapitulasi perolehan suara mulai dari tingkat KPPS, PPK dan tingkat KPUD berjalan lancar sesuai dengan perundang-undangan yang berlaku.

“Alamdulillah pleno mulai dari tingkat KPPS, PPK sampai hari ini di tingkat KPUD berjalan lancar,” ungkap Aliudin.

REPORTER: MAHIDIN

PUBLISHER: MAS’UD

Komentar